Follow Us

Apakah Ibu Hamil Boleh Minum Jahe? Jangan Sampai Asal Konsumsi

Magdalena Puspa - Jumat, 01 Oktober 2021 | 12:00
Apakah ibu hamil boleh minum jahe?
Pexels.com/Pixabay

Apakah ibu hamil boleh minum jahe?

Senyawa shogaol dan gingerol yang terdapat dalam jahe dapat mempercepat proses pengosongan lambung, sehingga bisa membantu mengurangi rasa mual.

Selain itu, manfaat jahe disebut dapat mengurangi nyeri akibat kram rahim di awal kehamilan.

Namun, ibu hamil boleh minum jahe?

Rupanya tetap ada batasan dalam mengonsumsi jahe pada kehamilan.

Hal itu karena rupanya ada beberapa kondisi dan karakteristik ibu hamil yang sebaiknya tidak dianjurkan mengonsumsinya.

Kondisi tersebut antara lain:

1. Ibu hamil dengan miliki riwayat keguguran sebelumnya.

2. Memiliki gangguan pembekuan darah.

3. Pengalami pendarahan pada vagina.

Baca Juga: Satu Indonesia Belum Tahu! Iseng Coba Cuci Muka dengan Air Kelapa, Wanita Ini Takjub dengan Perubahan Menakjubkan yang Terjadi Pada Wajahnya

4. Ibu hamil dengan kondisi diabetes gestasional.

Bagi ibu hamil dalam semua kondisi, konsumsi jahe yang terlalu banyak dikaitkan dengan risiko keguguran dan dampak lain pada janin.

Source : Nakita.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya



>

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular