Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cara Memasak Buras Agar Tidak Cepat Basi Meski Tanpa Pengawet

Ela Aprilia Putriningtyas - Rabu, 21 Juli 2021 | 18:30
Ilustrasi cara memasak buras agar tidak cepat basi
Shutterstock

Ilustrasi cara memasak buras agar tidak cepat basi

GridHITS.id -Buras adalah masakan khas Makassar yang bisa dijumpai di berbagai daerah, mulai dari buras Bugis, buras Jawa, hingga buras Jakarta.

Biasanya buras disajikan bersama dengan rendang, ketupat, opor, sayur dan sebagainya.

Buras dan ketupat sangat identik dengan acara keluarga atau lebaran.

Karena memasak buras menggunakan santan, maka makanan satu ini rawan basi.

Tetapi ada cara khusus yang bisa kamu contek agar buras tidak terbuang sia-sia.

Baca Juga: Begini Cara Memasak Ketupat Janur Pulen dan Tidak Bantat

Bahan Membuat Buras

Dalam tayangan di salah satu kanal Youtube ARN 88yang diunggah pada 2019 lalu.

Untuk membuat buras kamu harus mempersiapkan sederet bahan utama berikut ini:

Ambil daun pisang muda dan tua, taruh daun pisang yang lebih muda pada tumpukan atas.

Sedangkan daun pisang yang tua pada bagian bawah, pastikan lebih panjang dari daun pisang muda.

Bahan selanjutnya yang harus kamu persiapkan adalah beras sesuai dengan selera.

Parut kelapa dan saring santan pada wadah.

Source :Kompas.com YouTube

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x