Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cara Menghilangkan Kolesterol dengan Jeruk Nipis, Gampang Banget!

Indah - Jumat, 18 Juni 2021 | 14:00
cara menghilangkan kolesterol dengan jeruk nipis
Tribunnews.com

cara menghilangkan kolesterol dengan jeruk nipis

GridHITS.id – Semua orang harus tahu, begini cara menghilangkan kolesterol dengan jeruk nipis.

Tahukah kamu kalau jeruk nipis memiliki banyak khasiat untuk pengobatan?

Bahkan, jeruk nipis bisa mengobati beberapa peyakit berbahaya, seperti kolesterol, jantung, dan diabetes.

Jeruk nipis juga bisa menurunkan kolesterol tinggi, lho!

Ya, kandungan flavonoid dalam jeruk nipis atau jeruk lemon yang sangat tinggi mampu menghambat kolesterol jahat (LDL) yang berlebihan.

Artinya, dengan mengonsumsi jeruk nipis dapat menurunkan atau mencegah terjadinya kolesterol tinggi atau penyakit kolesterol yang sangat ditakuti banyak orang.

Kebanyakan orang mengonsumsi jeruk nipis sebagai obat tradisional untuk menurunkan kolesterol ketika usaha menggunakan obat kimia tidak berhasil.

Baca Juga: Begini Cara Memutihkan Leher dengan Baking Soda, Kelewat Gampang!

Ya, kolesterol tinggi sangat ditakuti banyak orang karena dapat menimbulkan sakit jantung, stroke, dan berbagai penyakit bahaya lainnya.

Oleh sebab itu, banyak orang berlomba-lomba mencari solusi untuk permasalahan kolesterol.

Kolesterol sebenarnya bisa dikendalikan dengan obat penurun kolesterol dan perubahan gaya hidup.

Source :Kompas.com tribunnews Kontan.co.id

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x