Follow Us

Setelah Lebaran Timbangan Melonjak Naik? Coba Cara Instan Turunkan Berat Badan dengan Konsumsi Minuman Enak Ini

Diah Puspita Ningrum - Rabu, 26 Mei 2021 | 07:00
Konsumsi lemon untuk menurunkan berat badan
Freepik/@azerbaijan_stockers

Konsumsi lemon untuk menurunkan berat badan

Kalian cukup menyiapkan jus lemon (3 buah), 1 liter air, jahe parut.

Campurkan jus lemon dengan 3 cangkir air.

Sementara itu, seduh parutan jahe dengan air panas, tunggu hingga dingin.

Setelah dingin, campur seduhan jahe dengan air lemon.

Jika kalian suka manis, cukup tambahkan madu, jangan gula.

Baca Juga: Tanpa Mengurangi Porsi Makan, Begini Rahasia Diet Melly Goeslaw yang Badannya Susut dari XXL hingga Ideal

4. Lemon

Air lemon adalah minuman yang akan membantu membakar lemak dan sangat efektif jika dikonsumsi saat perut kosong.

Minuman ini bertindak sebagai diuretik dan juga membantu memperkuat pertahanan.

Selain itu, antioksidan membantu kulit terlihat lebih baik, berkat kandungan alkalinnya.

Untuk hasil terbaik, cobalah membeli lemon yang tumbuh secara organik dan segar.

Source : Step to Health

Editor : Hits

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular