Follow Us

Tak Kalah dengan Obat, Berikut 9 Makanan Alami yang Dapat Menormalkan Detak Jatung

Saeful Imam - Selasa, 16 Maret 2021 | 17:19
Peduli tubuhmu, makanan alami untuk menormalkan detak jantung.
kolase Intisari

Peduli tubuhmu, makanan alami untuk menormalkan detak jantung.

Tak usah khawatir berlebihan, cukup konsultasikan dengan ahlinya mengenai gangguan detak jantung tersebut.

Baca Juga: Cuma Kunyah Labu Siam Rebus Tiap Malam, Kolesterol Hilang dan Plak Pembuluh Darah pun Berkurang

Selain itu, yang tak kalah penting adalah konsumsi Makanan alami untuk menormalkan detak jantung, antara lain:

1. Madu

Ada yang bilang, madu adalah obat dari segala penyakit karena khasiatnya yang sangat luar biasa.

Minum madu tiap hari tak hanya dapat meningkatkan energi, tapi juga membantu kesehatan jantung.

Bahkan, konsumsi madu dipercaya dapat membantu menormalkan detak jantung.

2. Tempe dan Tahu

Inilah dua Makanan alami untuk menormalkan detak jantung

Dua makanan yang terbuat dari bahan kacang kedelai ini adalah termasuk makanan sehat.

Bahkan, bisa menjadi nutrisi pengganti bagi Anda yang tidak menyukai daging.

Kedua makanan ini sangat kaya dengan protein, vitamin, mineral, dan kalsium serta serat.

Editor : Hits

Baca Lainnya

Latest