Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sehat dan Disukai Banyak Orang! Terlalu Sering Makan Tahu Bisa Sebabkan 5 Penyakit Berbahaya ini, Asam Urat Salah Satunya!

Saeful Imam - Kamis, 02 Juli 2020 | 08:00
Bahaya makan tahu setiap hari.
Freepik/topntp26

Bahaya makan tahu setiap hari.

Sehat Sih, Tapi Kalau Terlalu Sering 5 Penyakit Berbahaya ini Akan Dialami Bila Terlalu Banyak Makan Tahu

GridHITS.id - Tahu dikenal sebagai makanan sejuta umat karena mudah ditemui di mana pun dan kapan pun.

Banyak olahan menggunakan tahu mulai sop tahu, tahu goreng, gehu, dan masih banyak lagi.

Sayangnya, meski sehat tahu juga menyimpan bahaya tersembunyi bagi tubuh bila dikonsumsi berlebih.

Tahu menjadi menu favorit bagi keluarga.Harganya yang murah dan terjangkau menjadi salah satu kelebihannya.Selain itu, bagi vegetarian tahu menjadi menu pengganti yang cukup digemari.

Baca Juga:Siap Dicoba! Ini Dia Resep Masakan Ala Bella Saphira untuk Tangkal Covid-19

Baca Juga:4 Makanan Ini Efektif Tingkatkan Kekebalan Tubuh Anak, Sediakan Selalu di RumahBahan makanan ini diketahui memiliki profil nutrisi yang lebih baik.Terbuat dari susu kedelai, tahu menjadi sumber yang kaya protein, kalsium dan zat besi.100 gram tahu memiliki sekitar 65-70 kalori.Banyak ahli kesehatan menyarankan konsumsi tahu kepada penderita diabetes dan pasien jantung.

Tetapi, jangan sampai mengkonsumsinya terlalu banyak, karena dapat memberikan resiko buruk.Dilansir dari TribunManado, berikut Ini bahaya yang muncul jika kita konsumsi tahu setiap hari!1. Membuat pencernaan protein menjadi sulit

Baca Juga:Di Negara ini, Masjid Kini Jadi Tempat Penyimpanan Jenazah Covid-19 Selama Anjuran Beribadah dari Rumah Digalakkan

Baca Juga:Bisa Sebabkan Keracunan, Hindari Menghangatkan Kembali 6 Makanan ini Saat Sahur dan Buka Puasa!

Terlalu banyak mengonsumsi tahu justru bisa menjadi masalah.Dr. Anju mengatakan, "Meskipun tahu penuh dengan protein tanpa lemak, terlalu banyak protein dapat membuat penyerapan protein menjadi sulit."2. Akumulasi asam uratTahu adalah sumber protein kaya yang berkualitas tinggi.Tetapi makan terlalu banyak tahu dapat meningkatkan kadar asam urat dalam tubuh.Ahli nutrisi yang berbasis di Bangalore, Dr. Anju Sood mengatakan, "Tahu adalah salah satu sumber protein terbaik, tetapi juga terdaftar di antara protein keras dalam hal daya cerna."

"Bagian akhir dari metabolisme protein termasuk pembentukan asam urat.""Makan terlalu banyak tahu akan menyebabkan akumulasi asam urat berlebih di bagian bawah perut, yang bisa menyebabkan asam urat."3. Ketidakseimbangan hormonMakan terlalu banyak tahu telah dikaitkan dengan menyebabkan ketidakseimbangan hormon pada perempuan, kata ahli gizi Dr. Rupali Dutta."Penelitian telah mengklaim bahwa kelebihan asupan tahu, dapat mengganggu produksi estrogen yang mengarah ke masalah hormonal,"kata Dr. Dutta.

Source :GridPop.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x