Ibunya Terkenal Cerdas dan Banyak Fans, Kenalkan Putra Najwa Shihab yang Punya Prestasi Membanggakan Tapi Tak Tersorot Media
GridHITS.id -Kenalkan sosok putra Najwa Shihab yang punya prestasi membanggakan tapi tak terekspos ke publik.
Saat ini namaNajwa Shihab menjadi sosok wanita terkenal, bahkan pada 2020 ini Najwa Shihab berhasil sabet nominasi wanita paling dikagumi urutan pertama mengalahkan Susi Pudjiastuti dan Sri Mulyani.
Ia adalah seorang putri dari ulama Quraish Shihab dan merupakan seorang jurnalis senior sekaligus presenter program acara Mata Najwa.
Kepiawaiannya dalam mewawancarai narasumber dan mengulik fakta secara mendalam membuat banyak orang kagum sekaligus membuat dirinya banyak ditakuti.Bahkan, tak jarang Najwa Shihab membuat lawan bicaranya gugup saat diundang ke program acaranya.Seperti diketahui, Najwa Shihab memutuskan menikah muda dengan suaminya, Ibrahim Assegaf di usia 20 tahun.Meski begitu, putri Quraish Shihab ini mengaku tak memiliki niatan ataupun cita-cita untuk menikah di usia yang masih belia.
"Enggak sih, enggak pernah punya cita-cita nikah muda," ujarnya dikutip dari YouTube Merry Riana viaGridHot.ID, Rabu (5/2/2020).Pembawa acara Mata Najwa itu mengaku mantap menerima pinangan sang kekasih lantaran merasa telah menemukan laki-laki yang pas."Oke udah mantep, kemudaian bismillah nikah. Umur 20 men!" jelas wanita yang akrab disapa Nana itu.
Dari pernikahannya Najwa Shihab dikaruniai seroang putra yang jarang sekali tersorot kamera.Dia adalah Izzat Assegaf yang memiliki paras ganteng.Dilansir dariTribunTimur.com, berikut fakta menarik tentang putra semata wayang Najwa Shihab dan Ibrahim Assegaf yang jarang tersorot.1. Tahun 2019 silam, Izzat berhasil lulus dari SMA dan kini melanjutkan studinya di Inggris.
2. Buat Nangis Kedua Orang TuaSaat kelulusan SMAnya, Izzat pun membuat sang bunda menangis haru karena surat yang ditulisnya.Izzat bikin nangis orangtua dengan menulis surat untuk budanya.Berisi pesan haru hingga membuat Najwa tak tahan menahan air bata.
The next chapter of my life will be filled with new challenges and opportunities.I know that you will continue to support me regardless of what path I decide to choose, and for that I am forever grateful.Although I am moving away this upcoming summer I promise to talk to you guys everyday and tell you everything I'am thinking.
Baca Juga:Aksi Wawancara Kursi Kosongnya Berujung Pelaporan Polisi Lantaran Dianggap Menghina Jokowi dan Kurang Baik Bagi Generasi Bangsa, Najwa Shihab Tegaskan Siap Diperiksa
Deep down I'll always be your baby boy.I love you 3000"(Pertama-tama, aku mencintaimu.Terima kasih atas semua yang telah Anda lakukan untuk saya.Anda mengajari saya semua yang saya tahu dan membesarkan saya untuk menjadi orang yang mandiri dan kuat.Bagian dalam hidup saya selanjutnya akan diisi dengan tantangan dan peluang baru.Saya tahu bahwa Anda akan terus mendukung saya terlepas dari jalan apa yang saya pilih, dan untuk itu saya selamanya bersyukur.Meskipun saya akan pindah musim panas mendatang ini, saya berjanji untuk menghubungi kalian setiap hari dan memberitahumu semuanya.Jauh di lubuk hati aku akan selalu menjadi bayi laki-lakimu.Aku mencintaimu 3000)
2. Peduli Lingkungan
Ternyata dirinya merupakan pemerhati lingkungan.Khususnya soal perlindungan terumbu karang.3. Hobby Main BolaIzzat diketahui hobby main bola. Hal tersebut sempat diugkapkan Najwa Shihab saat diwawancaai bersama Quraish Shihab.Saat itu Najwa mengaku komplain ke Quraish Shihab karena terlalu memanjakan Izzat.Salah satunya dengan membelikan sepatu bola ke anak semata wayangnya tersebut.
Artikel ini telah ditulis di GridPop.ID dengan judul : Miliki Ibu yang Begitu Dikagumi Sejuta Umat, Inilah Sosok Putra Najwa Shihab yang Jarang Tersorot Kamera, Sangat Berprestasi hingga Sempat Buat Nangis Kedua Orang Tua Karena Ini