Follow Us

Catat! Ini Jam Makan untuk Diet Pemula, Sukses Turun Berat Badan

Ela Aprilia Putriningtyas - Selasa, 04 Oktober 2022 | 08:00
Jam makan untuk diet pemula yang wajib kamu catat.
Pixabay

Jam makan untuk diet pemula yang wajib kamu catat.

Baca Juga: Coba Sekarang! Diet Ala Ivan Gunawan, Turun Berat Badan 25 Kg

Pilih makanan yang kaya serat dan mengandung protein, agar tetap kenyang.

Simak baik baik perhitungan jumlah kalori yang boleh kita konsumsi saat makan terkait jam makan untuk diet pemula.

1. Sarapan

Ketika pergi sarapan usahakan makan tidak lebih dari 400 kalori.

Kamu bisa menghitung sendiri jumlah makanan yang dikonsumsi.

Ada baiknya mengonsumsi segelas jus jeruk saat sarapan.

2. Makan siang

Saat makan siang jangan makan lebih dari 500 kalori.

Pilih makanan yang mengandung karbohidrat komplek, seperti roti dan pasta putih.

Makanan tersebut akan membantu memberimu energi setelah makan siang berlangsung.

Kamu juga bisa mencoba berbagai olahan makanan lain yang memang rendah kalori dan baik untuk diet.

Halaman Selanjutnya

3. Makan malam

Source : GoodtoKnow

Editor : Hits

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular