Baca Juga: Ampuh Banget! Menu Diet Sehat 30 Hari, Dijamin Anti Kantong Jebol!
Nah, lalu bagaimana cara mempertahankan tubuh tetap ideal setelah menjalani program diet.
Tentu saja kamu harus makan makanan yang membuatmu merasa kenyang lebih lama.
Dikutip dari laman instagram @makanmalamsehat, kamu bisa awet kenyang dengan tips ini.
- Mengonsumsi banyak sayuran
- Memperbanyak minum air putih
- Konsumsi buah buahan segar
- Memperbanyak makanan yang mengandung protein
- Memilih sumber karbohidrat komplek
- Mencukupi kebutuhan lemak baik
Nah itu tadi cara diet alami yang bisa kamu coba di rumah tanpa olahraga.
Baca Juga: Cara Diet Alami Paling Mudah Setelah Melahirkan, Coba Sekarang!