Apalagi tak tersedianya perangkat dan alat ukurnya.
Ini mungkin yang membedakan ilmu dan ngelmu.
Melansir dari Intisari.ID, susuk memang telah menjadi realitas tersendiri, sesuatu yang hidup dan menjadi bagian dari sistem kebudayaan sebagian masyarakat kita.Hal ini terbukti dengan para pelanggan yang mendatangi dukun tadi.Pada penyanyi misalnya, susuk dipasang di tenggorokan agar suaranya nyaring.Untuk pemain sepak bola susuk akan dipasang di telapak kaki.Ada susuk sebesar jarum pentul, runcing kedua ujungnya.
Ada pulasusuk tulangmenjangan sebesar peniti yang terbungkus kain putih.
Artikel ini telah tayang diGrid.iddengan judulPenyanyi Dangdut Ini Pakai Susuk Demi Tenar, Boy William Syok Dengar Pengakuan sang Dukun: Dia Mau Suaranya Bagus