Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Satu Indonesia Harus Tahu, Rupanya Semudah Ini Tips Hindari Kolesterol Naik Usai Santap Nikmatnya Daging Kurban

Ela Aprilia Putriningtyas - Senin, 19 Juli 2021 | 10:26
Ilustrasi tips hindari kolesterol naik
Freepik

Ilustrasi tips hindari kolesterol naik

Potensi terburuk jika memiliki kadar kolesterol yang tinggi adalah stroke.

Idealnya kamu harus memiliki total kadar kolesterol < 200mg/dl.

Sedangkan status berada di ambang risiko, biasanya kolesterol mencapai 200-238 mg/dl.

Jika kolesterol sudah sampai lebih dari 240mg/dl maka akan berisiko tinggi bagi kesehatan.

Untuk menghindari kemungkinan terburuknya ada baiknya untuk lebih berhati-hati lagi saat mengonsumsi apapun itu.

Dikutip dari laman Grid.ID ini4 tips hindari kolesterol naik usai berkurban yang bisa kamu contek.

1. Tidak digoreng

Mengolah daging bisa kamu lakukan tanpa harus menggorengnya terlebih dahulu.

Kamu bisa menyantap olahan daging kurban dengan cara dibakar atau kukus dengan bumbu tertentu.

Baca Juga: Coba Ganti Alat Cek Kolesterol di Rumah Pakai Cara Sederhana Ini, Waspadai Juga Penyebab Kolesterol Tinggi

Jika kamu khawatir kolesterol naik, menggoreng daging akan meningkatkan kandungan lemak dalam daging.

Ilustrasi menggoreng daging.
Kompas.com

Ilustrasi menggoreng daging.

Source :Tribunnews.comGrid.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x