White menerangkan, Martin dan pacarnya dilaporkan tinggal bersama di Kentucky.
Martin membawa koper berisi mayat itu dari Kentucky.
Di sisi lain polisi setempat juga berhasil menemukan potongan tubuh lainnya.
Penemuan beberapa potongan tubuh di Markham, lantas ditindaklanjuti oleh pihak berwenang untuk pemeriksaan gigi dan DNA.
"Kami cukup yakin korban merupakan pacar pelaku," tegas Terry White kemudian.
Artikel ini telah tayang di Sosok.id dengan judul Anaknya Petentang-petenteng Bawa Koper Naik Bis 5 Jam, Orang Tua Syok Saat Diam-diam Buka Isinya, Penuh Potongan Tubuh Calon Mantu