Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pelajaran Buat Semua, Sering Begadang dan Tidur Setelah Jam 12 Malam, Pria Ini Alami Hal Mengejutkan yang Mengerikan

Ela Aprilia Putriningtyas - Selasa, 06 Juli 2021 | 20:40
 Ilustrasi sering begadang dan tidur setelah jam 12 malam
@stockking/freepik

Ilustrasi sering begadang dan tidur setelah jam 12 malam

Dokter pun memberikan peringatan agar siapa pun yang memiliki gangguan pencernaan untuk tidak begandang karena akan membuatnya semakin buruk.

Karena sering begadang dan tidur setelah jam 12 malam tidak dianjurkan, bagaimana harusnya mengatur jadwal tidur yang benar?

Tahukah kamu jika memiliki jam tidur yang baik dan cukup itu sangat bermanfaat untuk tubuh dari menjaga berat badan, menurunkan risiko stres bahkan menjaga suasana hati.

Baca Juga: Bukan Cuma Begadang, Ini Kebiasaan yang Kerap Dianggap Sepele Padahal Picu Kemandulan

Idealnya orang akan tidur lebih awal dan bangun di pagi hari.

Dikutip dari laman Kompas.com, National Sleep Foundation menyarankan bahwa jam tidur yang baik dimulai pukul 08.00 malam hingga tengah malam

Dan waktu yang dianjurkan bagi orang dewasa adalah selama 7-9 jam.

Tapi itu semua tergantung pada jam berapa kita akan bangun pagi.

Sebagai contoh, jika kita ingin bangun pada pukul 06.00 WIB, maka dianjurkan untuk tidur pada pukul 23.00 WIB.

Berikut ini jadwal tidur yang tepat dikelompokkan berdasar pada usia.

Bayi baru lahir (0-3 bulan): 14-17 jam setiap hari

Bayi (4-11 bulan): 12-15 jam setiap hari.

Source :Kompas.comIntisari Online

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x