Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kapan Tanggal Gajian PNS? Temukan Jawaban Berikut Besarannya di Sini

Averus Al Kautsar - Selasa, 29 Juni 2021 | 21:00
Kapan tanggal gajian PNS?
Dok Pemprov Sulsel

Kapan tanggal gajian PNS?

5. Tunjangan Jabatan: Tunjangan yang ditujukan untuk PNS posisi tertentu dalam jabatan struktural (jenjang eselon).

Contoh, tunjangan jabatan terendah Rp 360 ribu per bulan, lalu berturut-turut Rp 490.000 untuk IVB, Rp 540.000 untuk IVAA, Rp 1.260.000 untuk IIIA, dan tertinggi Rp 5.500.000 untuk eselon IA.

Baca Juga: Dijadwalkan Cair, Gaji 13 PNS Berapa Jumlahnya? Lengkap Sesuai Pendidikan dan Jabatan

6. Perjalanan Dinas: Jika melakukan perjalanan dinas, PNS akan mendapatkan uang saku yang dikenal dengan Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD).

Tunjangan Perjalanan Dinas ini berisi uang makan, uang saku, uang penginapan, dan uang transport.

Lantas kapan tanggal gajian PNS?

Dilansir dari portalkppn.com, Pegawai Nageri Sipil menerima pembayaran gaji induk setiap tanggal 1 atau awal bulan kerja.

Baca Juga: Pendaftaran CPNS 2021 Harus Diundur, Pelajari Lagi Dokumen Persyaratan Sebelum Daftar di Portal SSCASN

Source :Kompas.com GridHits.ID portalkppn.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x