Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Rupanya Semudah Ini Cara Minum Kopi untuk Menurunkan Berat Badan, Coba Sekarang Juga!

Ela Aprilia Putriningtyas - Rabu, 23 Juni 2021 | 16:00
Cara minum kopi agar berat badan turun
Freepik

Cara minum kopi agar berat badan turun

Kandungan Vitamin B12 dan magnesium dari kopi dapat membantu tubuh memproses makanan untuk bahan bakar.

Jangan sekali-kali menambahkan kopi hitam dengan pemanis atau krim lainnya yang justru akan menambah banyak kalori di dalamnya.

Itu lah sebabnya mengapa kopi hitam menjadi primadona untuk dikonsumsi saat diet.

Baca Juga: Kalahkan Nani Sate Racun dan Jessica Kopi Maut, Ternyata Wanita India Ini Dijuluki 'Ratu Sianida' karena Jadi Pembunuh Berantai Spesialis Racun Sianida

"Beberapa diet, seperti puasa intermiten, memilih kopi hitam atau kadang-kadang teh hitam atau teh hijau sebagai minuman selain air putih, untuk diminum di antara waktu makan.

“Kopi telah terbukti menahan nafsu makan dan menjaga tubuh tetap berenergi saat kekurangan bahan bakar dari makanan, bersama dengan beberapa manfaat kuat lainnya. Intinya adalah tidak menambahkan apa pun,” terangnya.

Meski memiliki banyak manfaat luar biasa bagi tubuh, ada baiknya juga untuk memperhatikan beberapa hal ini.

Ada beberapa kondisi kesehatan seseorang yang justru tidak dianjurkan untuk minum kopi.

Seperti dimuat tribunnews.com, selain itu minum kopi dalam jumlah yang berlebihan juga memicu dampak buruk bagi kesehatan.

Adapun dampak buruk tersebut antara lain adalah.

- Mengalami sakit kepala

- Perasaan gelisah

Source :Kompas.comTribunnews.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x