Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Rupanya Semudah Ini Agar Minyak Tidak Cepat Hitam dan Tetap Jernih Walau Dipakai Berkali-kali, Rahasia Pedagang Terbongkar

Indah - Jumat, 11 Juni 2021 | 18:26
agar minyak tidak cepat hitam dan tetap jernih walau dipakai berkali-kali
Pixabay.com

agar minyak tidak cepat hitam dan tetap jernih walau dipakai berkali-kali

Penasaran, bukan, bagaimana caranya?

Baca Juga: Selama Ini Kita Salah, Minyak Jelantah Ternyata Tidak Boleh Dibuang di Wastafel atau Lubang Cucian Piring, Begini Caranya yang Tepat

1. Atur Suhu Api Saat Memasak

Suhu api penting diatur untuk mendapatkan hasil masakan yang sempurna.

Tak hanya itu, suhu api juga sangat berpengaruh terhadap warna minyak goreng.

Api yang terlalu besar akan membuat minyak goreng cepat panas.

Nah, panas itulah yang membuat minyak cepat berubah coklat dan kalau digunakan terus menerus akan berubah jadi hitam.

Minyak yang menghitam juga berpengaruh terhadap hasil masakan, lho!

Masakan akan terlihat matang dari luar, namun masih mentah di dalam.

Maka dari itu, kamu perlu mengatur suhu api idealnya untuk deep-fry adalah 180 derajat celcius.

2. Segera Bersihkan Sisa Makanan

Biasanya, setelah makanan diangkat dari minyak akan menyisakan rontokan atau sisa di minyak tersebut.

Source : sajiansedap.id

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x