Follow Us

Ajaib! Bukan Sekedar Mencerahkan Kulit, Ini 5 Manfaat Air Beras yang Belum Banyak Orang Tahu

Ela Aprilia Putriningtyas - Selasa, 08 Juni 2021 | 15:00
Manfaat air beras untuk kecantikan
freepik.com

Manfaat air beras untuk kecantikan

Mencegah penuaan dengan memanfaatkan air beras
Freepik

Mencegah penuaan dengan memanfaatkan air beras

Air beras rupanya memiliki kandungan baik seperti asam amino, mineral hingga antioksidan yang dapat memperlambat penuaan.

Nilai tambahnya memanfaatkan air beras juga dapat meningkatkan elastisitas kulit.

2. Mencerahkan kulit

Mampu mencerahkan kulit wajah menjadi salah satu alasan seseorang memanfaatkan air beras.

Selain memberikan efek warna yang merata pada kulit wajah, air beras juga membuat kulit lebih bersinar, sehat, dan bersih.

Baca Juga: Nyesal Baru Tahu Sekarang, Jangan Lagi Mencuci Beras dengan Cara Ini Jika Tak Ingin Keluarga yang Jadi Korbannya

3. Meningkatkan kesehatan kulit

Jika kulit sering mengalami eksim dan masalah tertentu ada baiknya untuk coba manfaat air beras.

Kandungan pati di dalamnya dapat melindungi kulit secara alami dari keluhan eksim hingga kulit kering.

4. Menenangkan kulit

Kulit yang terkena sinar matahari dapat berisiko mengalami terbakar, peradangan bahkan efek gatal.

Source : Health Shots

Editor : Ratnaningtyas Winahyu

Baca Lainnya

Latest