Follow Us

Ini Dia 4 Ramuan Alami untuk Meningkatkan Nafsu Makan Balita yang Penting untuk Diketahui oleh Para Orangtua

Averus Al Kautsar - Kamis, 18 Maret 2021 | 16:04
Ilustrasi anak makan - 4 ramuan alami untuk meningkatkan nafsu makan balita.
Freepik

Ilustrasi anak makan - 4 ramuan alami untuk meningkatkan nafsu makan balita.

Cara membuatnya bisa dilakukan dengan merebus kunyit yang sudah digeprek dalam air hingga mendidih.

Setelah ramuan air kencur jadi dan disaring, tambahkan madu untuk menambahkan rasa manis dan enak pada ramuan tersebut.

Baca Juga: Obati Sariawan dengan 6 Bahan Alami yang Mudah Ditemukan di Dapur Rumah, Apa Saja?

2. Ramuan Beras Kencur

Beras kencur adalah salah satu jamu yang paling populer untuk meningkatkan nafsu makan balita.

Cara membuatnya mudah, anda hanya perlu menyiapkan asam jawa, jahe, kencur, dan beras yang sudah dihaluskan dan direndam.

Rebus semua bahan kecuali beras, lalu pisahkan ampas asam jawa, jahe, dan kencur dari ramuan tersebut.

Setelah itu, masukan beras yang sudah disiapkan ke dalam ramuan, aduk rata dan tunggu hingga pati beras kencur mengendap.

3. Ramuan Jeruk atau Lemon

Ilustrasi lemon - 4 ramuan alami untuk meningkatkan nafsu makan balita
Pixabay

Ilustrasi lemon - 4 ramuan alami untuk meningkatkan nafsu makan balita

4 ramuan alami untuk meningkatkan nafsu makan balita yang selanjutnya adalah ramuan jeruk atau lemon.

Kandungan vitamin c pada jeruk atau lemon dapat meningkatkan nafsu makan dan daya imun tubuh.

Source : GridHits.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular