Follow Us

Positif Terinfeksi Virus Corona dan Lakukan Isolasi Mandiri, Berikut Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Pasien Covid-19

Safira Dita - Selasa, 26 Januari 2021 | 09:00
Berikut Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Pasien Covid-19
Freepik

Berikut Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Pasien Covid-19

GridHITS.id - Berikut makanan dan minuman yang harus dihindari pasien Covid-19 yang sedang menjalani masa isolasi.

Seperti kita ketahui bersama jika virus Covid-19 masih mewabah dan menjadi pandemi di Tanah Air.

Hingga kini, belum diketahui kapan dan bagaimana agar virus Covid-19 bisa segera berakhir.

Pemerintah dan para peneliti dan masyarakat sebenarnya sudah bekerja keras untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

Baca Juga: Belum Usai Wabah Virus Covid-19 Sudah Muncul Ancaman Penyakit X, Ahli Epidemiologi: Ini Berpotensi Jadi Pandemi Dahsyat

Meskipun pandemi mungkin telah memperlambat kecepatannya, namun hingga kini Covid-19 masih menyebar.

Pasien Covid-19 kini diketahui sebagian besar kasus bersifat ringan atau sedang, dan lebih sedikit kasus Covid-19 yang memerlukan rawat inap.

Itu berarti perawatan Covid-19 dapat dikelola sendiri di rumah atau isolasi mandiri di rumah.

Namun, perawatan pasien Covid-19 tidaklah mudah karena ada makanan dan minuman yang harus dihindari pasien Covid-19.

Berdasarkan panduan yang diberikan oleh Center for Disease Control and Prevention (CDC) di Amerika Serikat ada makanan-makanan yang sebaiknya dihindari saat melakukan pemulihan isolasi mandiri di rumah.

Baca Juga: Efek Samping Vaksin Covid-19 yang Dirasakan Warga AS, Alami Tekanan Darah Naik dan Syok Karena Punya Alergi Parah

Ketika berada dalam fase pemulihan, ingatlah bahwa sementara viral load membutuhkan waktu sendiri untuk menghilang dari tubuh, hal penting yang perlu dilakukan adalah mengisi daya kekebalan.

Source : Gridhealth

Editor : Rachel Anastasia Agustina

Baca Lainnya

Latest