Follow Us

Mulai Sekarang Obati Radang Tenggorokan dengan Bahan-bahan Alami Ini, Seketika Sembuh!

Yosa Shinta Dewi - Jumat, 13 November 2020 | 12:00
Radang tenggorokan sembuh dengan obat alami
Freepik/cookie_studio

Radang tenggorokan sembuh dengan obat alami

Penyakit ini bisa disembuhkan dengan beberapa bahan alami yang ada di rumah. Melansir Healthline, berikut beberapa obat radang tenggorokan alami:

Baca Juga: Ini yang Harus Dilakukan Jika Ada Orang Batuk atau Bersin di Dekat Kita, Jangan Cuek Saja!

1. Madu

Madu merupakan salah satu obat radang tenggorokan alami yang sudah digunakan secara turun-temurun.

Madu ampuh mengobati radang tenggorokan karena memiliki formula penyembuh luka, sehingga bisa digunakan untuk membantu mengatasi peradangan.

Selain radang tenggorokan, madu juga bisa mengatasi batuk, terutama di malam hari.

2. Larutan garam

Baca Juga: Meski Dikenal Ampuh Atasi Flu dan Batuk, Waspada Orang dengan Kondisi Ini Tidak Boleh Minum Air Rebusan Daun Serai Terlalu Banyak

Berkumur dengan larutan garam juga bisa digunakan sebagai obat alami radang tenggorokan.

Campuran air dan garam dapat membersihkan kotoran yang tertinggal di mulut, sekaligus membasmi bakteri di tenggorokan.

Cara membuat air garam cukup mudah.

Campurkan setengah sendok teh garam dengan segelas air putih hangat.

Source : Kompas.com

Editor : Hits

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular