Tak Terduga Bisa Picu Masalah Serius, Ini yang Terjadi Jika Minum Air Putih Setelah Makan Semangka
GridHITS.id - Sudah jadi kebiasaan banyak orang minum air putih setelah makan semangka,
Tak jarang, minum air putih setelah makan semangka dimaksudkan untuk menghilangkan rasa manis yang tertinggal di mulut.
Tapi, apakah minum air putih setelah makan semangka berbahaya? Sebelumnya, cari tahu dulu, yuk!
Baca Juga: Mulai Sekarang Jangan Lagi Buang Kulit Semangka, Manfaatnya Luar Biasa Buat Pasutri!
Di pasaran sendiri banyak jenis semangka yang ditawarkan dengan harga yang ramah di kantong.
Cita rasa semangka tentu tak perlu diragukan lagi, manis dan segar.
Kandungan baik dalam semangka sangat bermanfaat bagi tubuh.
Buah sejuta umat ini kaya akan likopen atau sejenis antioksidan.
Antioksidan dalam buah semangka dapat memulihkan kulit yang terbakar lantaran paparan sinar matahari.
Selain kesehatan kulit, organ tubuh seperti jantung juga akan terjaga lantaran kandungan antiradang dalam semangka.