Follow Us

Dituntut Waspada Saat Solo Zona Hitam Covid-19, Pakar Ungkap Tidak Mengenal Kata-kata Zona Hitam: Terakhir Merah

Safira Dita - Selasa, 14 Juli 2020 | 08:24
Dituntut Waspada Saat Solo Zona Hitam Covid-19, Pakar Ungkap Tidak Mengenal Kata-kata Zona Hitam
Freepik

Dituntut Waspada Saat Solo Zona Hitam Covid-19, Pakar Ungkap Tidak Mengenal Kata-kata Zona Hitam

Dituntut Waspada Saat Solo Zona Hitam Covid-19, Pakar Ungkap Tidak Mengenal Kata-kata Zona Hitam: Terakhir Merah

GridHITS.id - Pakar ungkap tidak terakhir adalah zona merah saat dinyatakan Solo zona hitam Covid-19.

Seperti kita ketahui bersama jika hingga kini virus corona masih menjadi momok di seluruh penjuru dunia.

Hingga kini, virus covid-19 di Tanah Air kian meresahkan karena kasusnya yang semakin bertambah.

Terbaru, salah satu kota di Tanah Air yakni Solo dinyatakan zona hitam Covid-19 yang membuat masyarakat panik.

Ilustrasi virus corona
Pixabay.com/ geralt

Ilustrasi virus corona

Hal tersebut karena pada Minggu (12/7/2020), jumlah kasus positif Covid-19 di Solo, Jawa Tengah, bertambah sebanyak 18 orang.

Baca Juga: Jadi Bukti Pandemi Masih Panjang, Ahli Epidemiologi Beberkan Fakta Virus Corona Akan Bertahan di Indonesia Sampai 5 tahun ke Depan

Baca Juga: Belum Usai Corona Menyerang, Ratusan Babi di Palembang Dinyatakan Mati Terinfeksi Flu Babi Afrika, Kenali Gejala Ini Sebelum Terlambat

Dengan demikian, jumlah pasien positif virus corona yang telah dikonfirmasi di Solo adalah sebanyak 63 orang hingga Minggu kemarin.

Adapun rinciannya adalah 37 sembuh, 22 rawat inap, dan 4 orang meninggal dunia akibat Covid-19.

Penambahan kasus harian sebagai 18 kasus merupakan catatan tertinggi sejak pertama kali Solo mengonfirmasi temuan kasus positif pada awal Maret lalu.

Source : Kompas.com

Editor : Safira Dita

Baca Lainnya

Latest