Baca Juga: Rumus Perhitungan Sisa Hasil Usaha (SHU) dalam Pelajaran Ekonomi Kelas XI SMA
Menurun:
1) Kepala bagian pada divisi marketing sebuah perusahaan swasta termasuk dalam tingkatan manajemen ….
3) Bidang manajemen yang salah satu kegiatannya memilih pasar sasaran atau segmentasi pasar
5) Salah satu jabatan yang termasuk dalam lower management
6) Pimpinan perusahaan yang menugaskan karyawannya dengan memberi jabatan sesuai dengan keahlian masing-masing
7) Unsur penggerak utama dalam manajemen
9) Tokoh yang mengenalkan 14 prinsip manajemen
10) Salah satu contoh jabatan yang termasuk top manajemen
12) Bidang manajemen yang kegiatan melakukan pengaturan dalam usaha pencarian dan pemanfaatan dana
15) Objek dari manajemen yang akan dikelola untuk menciptakan produk-produk yang akan dijual