Baca Juga: 50 Daftar Pinjol Legal OJK dan Cara Berhenti Ditelepon Debt Collector
Pembiayaan tagihan memiliki tingkat bunga antara 12-20 persen per tahun atau minimal 1 persen per bulan.
Sedangkan pembiayaan penjualdaring, bunga pinjamannya berkisar mulai dari 0,9 persen perbulan dengan nilai bunga maksimum 24 persen pertahun.
Perlu dicatat jika perhitungan bunga bisa bervariasi tergantung penilaian individu peminjam.
Investree juga memiliki produk pinjaman fasilitas untuk karyawan dangan bunga berkisar 20-55 persen pertahun.
Hal tersebut juga ditentukan dari hasil sistem credit scoring Investree
3. Modalku
Modalku hanya menyasar pada pelaku UKM lokal untuk modal bisnis.
Adapun suku bunganya terbilang rendah, yakni mulai dari 12 persen per tahun.
Selain bunga, peminjam dikenakan biaya administrasi 3 persen dari uang pinjaman.
Adapun plafon pinjaman berkisar antara Rp 50 juta hingga Rp 2 miliar.
Itu tadi cara mendapat pinjaman online bunga rendah dan rekomendasi.