Namun arti kode gaulnya bukan itu. 4646 dalam kode gaul dibaca menjadi "patnam patnam".
Makna dari kata 4646 ini dapat dibaca dari kanan/terbalik sehinggi jika dibaca dari kanan/terbalik manjadi "mantap-mantap".
Mantap-mantap ini memiliki makna negatif. Dimana ketika kamu dikirimi chat oleh seorang laki-laki seperti kalimat '4646 Yuk', itu artinya sangat jelek.
Dimana 'Yuk 4646' atau 'mantap-mantap' tersebut adalah ajakan untuk melakukan hubungan layaknya suami istri.
599
Jika diterjemahkan kedalam bahasa inggris maka akan menjadi "fifty-nine hundred".
Namun arti kode gaulnya bukan itu. Angka 5 (Five) dibaca menjadi pap. Pap adalah singkatan dari bahasa inggris yaitu "post a picture" yang artinya posting sebuah foto.
Dan Angka 99 dibaca menjadi n-e-n-e-n. Artinya sudah dijelaskan diatas, Sehingga saat digabungkan 599 akan dibaca menjadi "pap n-e-n-en".
99 jika diterjemahkan kedalam bahasa inggris maka akan menjadi "ninety-nine".
Namun dibaca oleh netizen menjadi "nine-nine" atau tejemahan dari angka 9 dan 9. Dan akhirnya 99 diplesetkan menjadi nen-nen /n-e-n-en.
Nah itu dia arti 323 di TikTok yang merupakan bahasa gaul yang kurang baik.
Baca Juga: Cara Download Lagu TikTok MP3 Tanpa Aplikasi Tambahan, Dijamin Gratis