Follow Us

Tragis! Saking Panik dan Bingung karena Rumahnya Kebakaran, Seorang Ibu Menyesal karena Lupa Selamatkan Anak Balitanya yang Masih Tertidur

Magdalena Puspa - Rabu, 01 Desember 2021 | 21:27
Petugas kebakaran segera memadamkan api yang terjadi di Samarinda
Tribunnews.com

Petugas kebakaran segera memadamkan api yang terjadi di Samarinda

Berselang satu jam kemudian, setelah api berhasil dipadamkan, anaknya ditemukan telah meninggal dunia.

Baca Juga: Bak Terus Buntu Tak Temukan Jalan Baru, Kepolisian Sampai Minta Doa Agar Pembunuhan di Subang Cepat Terungkap, 7 Saksi Kembali Dipanggil Termasuk Mimin Istri Muda Yosef

"Langsung nangis melihat anak dalam keadaan meninggal, saya menyesal tidak bisa menyelamatkan dia," beber dia.

Dikatakan Sarika Kalau dirinya memiliki 3 orang anak, di mana 2 lainnya tinggal di Lampung bersama kakeknya.

"Seingat saya sudah 3 tahun tinggal di sini sendirian, dan baru 4 bulan terakhir lahir anak ketiga dan tinggal bersama di sini," terangnya.

Penyebab Kebakaran

Kapolres OKI AKBP Dili Yanto melalui Kasi Humas, Iptu Ganda Manik mengatakan peristiwa kebakaran di Dusun 5 Desa Suka Pulih, Selasa (30/11/2021) dinihari.

"Peristiwa kebakaran menghanguskan 1 unit rumah semi permanen milik dan menelan korban jiwa," ungkapnya saat dikonfirmasi.

Menurut informasi yang diperoleh saat kebakaran terjadi, Sarika bersama anaknya M. Agus Rizky 4 bulan sedang tidur di kamar.

Saking paniknya, korban terbangun dan langsung keluar rumah hingga lupa sang anak.

"Menurut keterangan yang didapat kebakaran dipicu akibat konsleting listrik di bagian atap rumah," tuturnya.

Berkat bantuan petugas dan mobil pemadam dan kerjasama warga sekitar. Kobaran api dapat dipadamkan segera.

Source : Tribunnews.com

Editor : Hits

Baca Lainnya



>

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular