Hal ini membuktikan bahwa mereka yang bekerja di belakang layar adalah orang-orang yang hebat dan mempunyai skill mumpuni.Dengan demikian, whatsapp GB selalu memberikan dampak baik bagi penggunanya.3. Pesan TerjadwalDengan adanya fitur ini sangat memungkinkan penggunanya untuk mengatur jadwal pesan sehingga kalian tidak perlu lagi takut kelupaan mengirimkan pesan.
Misalnya adalah teman anda berulang tahun besok pagi, dia seorang teman yang special dan anda ingin mengirim pesan pada jam 00.00 tapi anda takut tertidur.Untuk itu anda tinggal menyetel pengiriman pesan pada jam 00.00 dan secara otomatis pesan akan terkirim tepat pada jam tersebut.
Baca Juga: Download Yo WhatsApp, Bisa Membaca Lagi Pesan yang Sudah Ditarik
4. Membaca Pesan Terhapus Atau Pesan DitarikKita suka kesal kalau pesan yang belum sempat terbaca sudah ditarik oleh pengirimnya, maka kita bisa dengan mudah untuk membaca pesan tersebut melalui whatsapp GB.Meskipun fitur ini membuat beberapa orang tidak setuju, tetapi patut untuk dicoba terutama untuk mereka yang suka sekali menarik pesannya.5. Mode Pesawat di Dalam WhatsappUniknya, GBWhatsapp bisa mengaktifkan mode pesawat sehingga tidak perlu khawatir jika kalian tidak ingin membalas pesan seseorang.
Kalian hanya perlu mengaktifkan fitur ini dan bisa berselancar di media sosial lain tanpa takut ketahuan oleh pengirim pesan.
Baca Juga: Segera Download WA GB Terbaru 2021 untuk Mendapatkan Fitur Menarik
Artikel ini telah tayang di Tribun-Sumsel dengan judulSudah Tahu Aplikasi GB Whatsapp (WA GB), Ini Dia Aplikasi Mod Terbaru 2021 Yang Bisa Kamu Download!