Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Satu Indonesia Baru Tahu, Ternyata Es Teh Lebih Sehat Dibandingkan Teh Panas, Kuncinya Ada Pada Satu Hal Ini

Aulia Dian Permata - Senin, 26 Juli 2021 | 21:46
Es teh mengandung antioksidan yang lebih tinggi dibanding teh panas
freepik

Es teh mengandung antioksidan yang lebih tinggi dibanding teh panas

Namun, belakangan ada satu metode baru yaitu cold brew atau menyeduh dengan air dingin.

Menyeduh dengan air dingin dipercaya akan menjaga kandungan antioksidan yang terkandung di dalam teh sehingga bisa mendapatkan hasil yang maksimal.

Penelitian di atas meneliti tiga cara menyeduh teh, menyeduh dengan air panas, menyeduh dengan air dingin, dan menyeduh dengan air panas kemudian diberi es batu.

Baca Juga: Jangan Minum Kopi, Teh dan Boba! Coba Hanya Minum Air Putih Selama Sebulan, 8 Manfaat Ajaib Ini Akan Dirasakan Oleh Tubuh

Bagaimana hasilnya?

Ternyata minum teh yang diberi es batu/es teh memberi manfaat antioksidan yang lebih tinggi bagi tubuh dibanding teh panas.

Teh panas masih tetap mengandung antioksidan yang cukup tinggi.

Namun, peneliti menduga beberapa senyawa bioaktif dan antioksidan dalam teh rusak karena terkena suhu air yang panas.

Berbeda dengan proses pembuatan es teh yang tidak menghilangkan banyak antioksidan.

Cara kombinasi menyeduh teh dengan air panas kemudian ditambahkan es ternyata memberikan hasil yang cukup mengejutkan.

Hasilnya, kandungan antioksidannya cukup tinggi walau tidak setinggi metode pertama.

Semua kembali lagi pada selera dan kondisi.

Source :Kompas.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x