GridHITS.id - Siapa sangka jika kebiasaan minum teh saat sahur ternyata tidak disarankan.
Kenapa ya?
Salah satu hal unik dalam bulan puasa Ramadhan adalah kita diminta untuk sahur.
Merujuk pada istilah Islam, sahur adalah aktivitas makan yang dilakukan umat Islam pada dini hari bagi mereka yang akan menjalankan ibadah puasa.
Tujuan sahur ialah agar kita kuat dalam menjalani ibadah puasa keesokkan harinya. Sahur juga dianjurkan agar stamina dan kesehatan tubuh tetap terjaga.
Oleh karenanya, kita perlu memerhatikan apa yang kita makan dan minum saat sahur.
Nah, apa menu sahur favorit Anda?
Umumnya, orang Indonesia memilih untuk meminum teh hangat pada saat sahur.
Kita berfikir bahwa minum teh pada saat sahur adalah salah satu cara untuk menjaga puasa agar tetap kuat.
Tapi tahukah Anda bahwa mengonsumsi teh pada saat sahur tidak dianjurkan?
Apa alasannya?