Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Hati-hati, Konsumsi Vitamin D Dosis Tinggi Berlebihan Sangat Berbahaya

Saeful Imam - Kamis, 15 Juli 2021 | 14:30
Ilustrasi Vitamin D, meski bermanfaat, konsumsi vitamin d dosis tinggi berlebihan dapat menyebabkan gangguan kesehatan
Boarding1Now

Ilustrasi Vitamin D, meski bermanfaat, konsumsi vitamin d dosis tinggi berlebihan dapat menyebabkan gangguan kesehatan

Namun, gejala tersebut juga bisa menjadi tanda peningkatan kadar kalsium yang disebabkan oleh keracunan vitamin D.

Gejala-gejala ini dapat terjadi pada mereka yang menerima vitamin D dosis tinggi.

Baca Juga: Kabarnya Vitamin D Bisa Beri Hasil Lebih Baik Bagi Virus Corona, Berapa Dosis yang Konsumsi Dibutuhkan Tubuh?

3. Tulang keropos

Vitamin D memang membantu menjaga kepadatan tulang.

Namun, terlalu banyak vitamin D justru bisa menyebabkan kesehatan tulang terganggu.

Beberapa peneliti menyebutkan vitamin D dosis tinggi dapat menyebabkan rendahnya kadar vitamin K2 dalam darah.

Salah satu fungsi vitamin K2 yang paling penting adalah menjaga kalsium di dalam tulang.

4. Gagal ginjal

Asupan vitamin D yang berlebihan sering kali menyebabkan gangguan ginjal.

Riset yang meneliti 62 orang juga membuktikannya.

Dalam riset tersebut, partisipan dalam penelitian menerima suntikan vitamin D dosis tinggi secara berlebihan dan mengalami gagal ginjal.

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x