Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Diburu Masyarakat Hingga Jadi Langka dan Harganya Melonjak, Inilah 4 Fakta 'Susu Beruang': Yakin Bisa Menangkal Covid-19?

Aulia Dian Permata - Selasa, 06 Juli 2021 | 07:30
4 fakta seputar susu beruang yang jadi rebutan masyarakat
tangkap layar Twitter @ezash

4 fakta seputar susu beruang yang jadi rebutan masyarakat

GridHITS.id -Susu bermerek Bear Brand atau biasa disebut susu beruang saat ini tengah menjadi rebutan masyarakat.

Beredar video di berbagai akun media sosial saat masyarakat memperebutkan stok susu Bear Brand hingga saling sikut.

Bahkan, saking tingginya tingkat permintaan terhadap susu ini, banyak oknum yang sengaja menjualnya dengan harga mahal beberapa kali lipat dari harga aslinya.

Rupanya beredar di berbagai grup WhatsApp soal susu Bear Brand yang disebut ampuh menangkal infeksi virus Covid-19.

Benarkah demikian? Sebelum termakan hoaks, mari kita cermati 4 fakta seputar susu Bear Brand.

Baca Juga: Innalillahi wa Innailaihi Rajiun, Dunia Hiburan Tanah Air Berduka Suami Eks Personil Dewi-Dewi Meninggal Dunia, Inna Kamarie: 'Kau Selalu Hidup dalam Hatiku Selamanya'

1. Diklaim terbuat dari susu murni

Melansir dari situs resmi Nestle yang memproduksi susu Bear Brand, susu merek ini diklaim terbuat dari 100 persen susu murni.

Walau susu murni, susutelah mengalami proses sterilisasi tanpa penambahan bahan pengawet, sehingga bisa langsung dikonsumsi dari kalengnya.

Susu Bear Brand juga dilengkapi berbagai vitamin A, C, E dan B1, B2, B12.

2. Sedang diburu pembeli hingga harganya ikut melonjak

Source :Kompas.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x