Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cara Menyimpan Buah Tanpa Kulkas, Dijamin Tahan Sampai Berhari-hari

Hanifa Qurrota A'yun - Sabtu, 03 Juli 2021 | 13:30
Cara menyimpan buah tanpa kulkas
freepik

Cara menyimpan buah tanpa kulkas

4. Pisang dan tomat

Pisang adalah buah yang mudah mengalami memar.

Sehingga kita hanya bisa menyimpan pisang matang paling lama 2 hari.

Namun, jika kita bisa mendapatkan pisang yang belum ranum maka buah ini bisa bertahan sampai seminggu tanpa harus masuk ke kulkas.

Butuh sekitar seminggu untuk buah pisang menjadi ranum dan matang sekaligus.

Sementara untuk buah tomat, cukup simpan di tempat yang sejuk dan kering.

Baca Juga: Banyak Orang Baru Tahu, Begini Cara Menyimpan ASI di Kulkas 1 Pintu

5. Aplukat

Salah satu trik menyimpan alpukat adalah dengan memasukkannya ke dalam kaus kaki, kemudian digantung.

Hal ini dilakukan agar alpukat terhindar dari memar.

Bahkan jika dibeli saat masih keras, alpukat tidak akan bertahan lebih lama dari seminggu hingga 10 hari di suhu panas atau tropis.

Sementara jika membelinya matang, alpukat hanya akan bertahan beberapa hari.6. Apel

Source :Kompas.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x