Sebab, ular adalah simbol dari rasa takut dan makhluk jahat.
Berikut makna mimpi dikejar ular:
1. Ada Orang yang Hendak Berbuat Jahat
Untuk itu, kamu bisa melihat beberapa waktu terakhir, siapa benar-benar teman sejati dan siapa yang bukan.
Sebab, ada kemungkinan teman-teman dekat akan menyakiti dan berbuat jahat.
Mereka mungkin saja tak menyakitimu secara fisik, tapi bisa menyerangmu secara mental.
Anak-anak yang bermimpi ini sangat mungkin mendapat teror mental dari lingkungannya.
2. Ada Fakta Terungkap yang Tidak Perlu Dipercaya
Ada yang mengatakan, mimpi ular berarti ada kebenaran yang tidak siap kita terima.
Baca Juga:Arti Mimpi Gigi Copot Berhubungan dengan Kesehatan Mental, Mengapa?
Semua itu karena tidak menerima berbagai fakta yang hadir dalam kehidupan.
Ketidakyakinan pada fakta itu akan membuat penolakandan memunculkan mimpi buruk.