"Niat kita tuh mau langsung umumin ke kalian semuanya. Tapi kata orang Jawa jangan dulu, pamali katanya," ujarnya.
Nella mengungkapkan, hari persalinannya diperkirakan pada tanggal 18 Agustus 2021.
"HPL-nya tanggal 18 Agustus. Wah kado anniversary pernikahan kita dong," ungkap Nella yang resmi dinikahi Dory pada 15 Agustus 2020 lalu ini.
Artikel ini telah tayang di GridHot.ID dengan judulFoto dengan Arya Saloka, Nella Kharisma Minta Maaf ke Suami, Dory Harsa: Bapak-bapak Harap Bersabar