Telinga kiri berdenging bisa jadi arti telinga berdenging menurut primbon dengan pertanda akan mendapatkan rejeki yang tidak diduga sebelumnya.
Sedangkan Telinga kanan: pertanda sedang menjadi bahan pembicaraan orang.
6. Telinga berdenging padapukul 06.00-07.00
Jika terjadi pada telinga kiri: alamat akan ada tamu yang berniat buruk.
Telinga kanan: berhati-hatilah, Anda akan kehilangan sesuatu yang Anda cintai.
7. Telinga berdenging padapukul 07.00-08.00
Telinga kiri berdenging merupaakn tanda akan dibawa menempuh perjalanan yang jauh dalam waktu dekat ini.
Jika telinga kanan, merupakantanda jika akan mendapatkan gunjingan dari orang lain.
8. Telinga berdenging padapukul 08.00-09.00
Telinga kiri: pertanda akan kedatangan seseorang yang pernah mengecewakan sebelumnya.