Follow Us

Sering Dirasakan di Malam Hari, Keringat Saat Tidur di Malam Hari Ternyata Bisa Jadi Tanda Penyakit yang Sedang Mengintai

Safira Dita - Minggu, 08 November 2020 | 19:30
Keringat Saat Tidur di Malam Hari Ternyata Bisa Jadi Tanda Penyakit yang Sedang Mengintai
freepik

Keringat Saat Tidur di Malam Hari Ternyata Bisa Jadi Tanda Penyakit yang Sedang Mengintai

- Adanya ketidakseimbangan hormon

- Adanya masalah neurologis, gangguan kecemasan dan stres

- Penyalahgunaan dan kecanduan zat beberapa jenis kanker.

Untuk diketahui, berkeringat di malam hari bisa menjadi gejala umum yang dirasakan wanita menopause.

Umumnya, hal ini akan membuat tidur menjadi tidak nyenyak dan sering terbangun.

Namun, hal ini bisa diatasi dengan perubahan gaya hidup seperti:

- Mengatur pola makan dengan baik.

- Berolahraga secara teratur

- Melindungi kulit dari kerusakan akibat sinar matahari

- Mengonsumsi vitamin dan suplemen yang tepat

- Aktif bergerak.

Baca Juga: Biasa Berakhir di Tempat Sampah, Kulit Kentang Bisa Jadi Cara Ampuh Menghilangkan Uban Semudah Menjentikan Jari

Source : Kompas.com

Editor : Hits

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular