Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kesempatan untuk Panjang Umur Semakin Besar Jika Rutin Makan Kacang Tanah, Tubuh Bisa Jadi Seperti Ini

Riska Yulyana Damayanti - Jumat, 17 Juli 2020 | 15:55
Ilustrasi manfaat rutin makan kacang tanah
Pixabay.com

Ilustrasi manfaat rutin makan kacang tanah

Namun yang pasti, asupan protein sangat penting untuk membangun dan memperbaiki sel-sel tubuh.

2. Mencegah kolesterol tinggi

Sebagian besar lemak dalam kacang adalah asam lemak tak jenuh tunggal dan tak jenuh ganda, yang merupakan jenis lemak sehat.

Menurut American Heart Association (AHA), mengonsumsi lemak tak jenuh tunggal dan lemak tak jenuh ganda sebagai pengganti lemak jenuh dan lemak trans baik untuk mengendalikan kadar kolesterol dalam darah.

Manfaat ini pada gilirannya dapat pula menurunkan risiko penyakit jantung dan stroke.

Baca Juga: Belum Merasakan Khasiatnya? Ternyata Cara yang Benar dengan Mencampur Lada Hitam dan Kunyit untuk Sembuhkan Penyakit Ganas Ini

Baca Juga: Efek Buruk Virus Corona Disebut Bisa Sebabkan Pembekuan Darah hingga Stroke, Ahli Bongkar Dugaan Penyebabnya

Namun, tetap perlu diwaspadai bahwa kenyataannya kacang masih mengandung lemak jenuh meski dalam jumlah yang sedikit.

Dengan begitu, yang terbaik adalah makan kacang dalam jumlah sedang untuk mendapatkan manfaat kesehatan yang optimal.

3. Mengelola kadar gula darah

Kacang tanah adalah makanan yang sangat baik untuk penderita diabetes atau risiko diabetes.

Kacang tanah dikarenakan memiliki indeks glikemik (GI) rendah, yang berarti tidak menyebabkan lonjakan besar kadar gula darah.

Source : kompas

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x