Follow Us

Setelah Masker, Kini Giliran Kondom yang Ludes di Apotek karena Dampak Corona, Ternyata untuk Hal Ini

Cynthia Paramitha Trisnanda - Kamis, 05 Maret 2020 | 14:22
Hindari wabah virus corona, warga Singapura borong kondom di Supermarket
twitter.com/MothershipSG

Hindari wabah virus corona, warga Singapura borong kondom di Supermarket

Baca Juga: Ruben Onsu Lakukan Pemeriksaan Kesehatan Terhadap Semua Karyawannya Demi Antisipasi Penyebaran Virus Corona

Orang-orang banyak yang mengenakan kondom demi melindungi jarinya saat menekan tombol lift.

Unggahan tersebut ramai di akun Twitter.

"Kondom di Singapura terjual habis ditengah-tengah ketakutan akan virus corona."

"Sejak Singapura menggunakan kondom sebagai tindakan perlindungan ketika menyentuh tombol lift di apartemen mereka dan bangunan lain untuk mencegah kontaminasi," tulis akun tersebut.

Menguatkan temuan tersebut, situs e-commerce China yakni Pinduoduo (PDD.O) menuliskan bila kondom termasuk 10 barang populer yang laku akhir-akhir ini.

Meski begitu, belum ada klarifikasi terkait efektivitas pemakaian kondom untuk menghindarkan seseorang dari virus corona.

Baca Juga: Empat Negara Jadi Bukti Bisa 100 Persen Sembuhkan Pasien Virus Corona dan Munculkan Harapan Hidup Bagi Penderita, Mana Saja?

Source : Twitter, The Sun

Editor : Hits

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular