Rupanya daftar pinjol tanpa daftar KTP bisa dilakukan dengan cara semudah ini.
Seperti dimuat Gridfame.id cara yang bisa dilakukan adalah dengan memanfaatkan aplikasi DANA.
DANA selama ini dikenal sebagai aplikasi alat pembayaran.
Pembayaran seperti, listrik, tagihan internet ataupun pulsa bisa dilakukan dengan DANA.
Tapi sebenarnya DANA juga bisa digunakan sebagai aplikasi pinjaman online.
Berikut cara meminjam uang tanpa KTP di DANA.
Jika belum memiliki akun DANA maka sebaiknya melakukan pendaftaran terlebih dahulu.
1. Buka aplikasi DANA di ponsel anda kemudian lakukan registrasi akun baru
2. Lalu akan muncul tampilan beranda dari aplikasi DANA dan tap menu minta yang ada di pojok atas sebelah kanan
3. Kemudian, anda diminta mengatur jumlah uang yang akan diminta
4. Selanjutnya, masukan nominal yang akan dipinjam.
Baca Juga: Berikut Rekomendasi Pinjaman Online Bunga Rendah, Langsung Cair!