GridHITS.id -Mengenal Find My Phone di berbagai jenis perangkat ponsel memang memiliki fitur yang berbeda-beda.
Kala mengenal Find My Phone di perangkat iPhone, Anda akan bertemu dengan aplikasi Find My iPhone ataupun Lacak.
Keduanya sama-sama aplikasi pelacakan yang dikeluarkan Apple Inc, tapi kini saatnya mengenal Find My Phone di iPhone.
Fitur find my phone di iPhone bernama Find My iPhone.
Find My iPhone, adalah fitur yang sangat menguntungkan yang ditawarkan Apple untuk semua perangkat iOS baru, desktop/laptop Mac.
Melalui fitur ini, Anda dapat melihat lokasi perangkat Anda dari jarak jauh dengan ID Apple Anda jika hilang.
Find My iPhoneadalah fitur luar biasa yang dikembangkan oleh Apple.
Jika Anda adalah seseorang yang kehilangan ponselnya secarasering dan khawatir akan pencurian, makaFind My iPhoneakan sangat membantu Anda.
Fitur ini juga berguna untuk teman Anda ataupun pasangan.
Karena mereka dapat menemukan Anda kapan pun Anda mau seperti fitur lokasi langsung di WhatsApp.
Untuk diingat, Find My iPhone bisa digunakan dan didukung oleh setiap perangkat yang memiliki iOS 13 ke atas.
Baca Juga: Cara Melacak Kartu ATM yang Hilang dan Mengurusnya Tanpa KTP, Bisakah?