GridHITS.id- Cara melacak lokasi seseorang lewat Google Maps ternyata menjadi hidden gems tersendiribagi pengguna.
Bagaimana tidak, ternyata cara melacak lokasi seseorang lewat Google Maps tak banyak diketahui orang.
Bahkan bisa dikatakan cara melacak lokasi seseorang lewat Google Maps aman dilakukan.
Bagaimana tidak, Anda hanya perlu menambahkan seseorang yang ingin dilacak sebagai teman dan tak perlu menggunakan aplikasi berbahaya yang lain.
Seperti yang diketahui, Google Maps merupakan sebuah peta digital yang diluncurkan oleh Google.
Bagi pengguna Android, semua Google Apps sudah terpasang sebelumnya bahkan saat Anda membeli ponsel Android baru.
Google Maps adalah aplikasi navigasi pintar yang bekerja dengan bantuan satelit dan GPS.
Beberapa fitur Google Maps adalah:
1. Menemukan tujuan Anda.
2. Dapatkan daftar semua moda transportasi yang tersedia.
3. Perkiraan waktu dan jarak hingga perkiraan tarif angkutan umum seperti bus atau metro dan masih banyak lagi.
Baca Juga: Cara Melacak Kartu ATM yang Hilang Tanpa Telepon CS, Begini Faktanya!