Baca Juga: Begini Cara Mendapatkan Sertifikat Vaksin Booster, Cukup Pakai HP!
Jika Anda sudah memenuhi 2 syarat tersebut, Anda sudah bisa mendapatkan vaksin booster.
Bagaimana cara daftar vaksin Covid-19 untuk masyarakat umum?
Ada dua cara yang bisa Anda lakukan untuk mendapatkan vaksin booster.
Berikut ini dia caranya:
Menggunakan Aplikasi PeduliLindungi
1. Buka aplikasi PeduliLindungi di ponsel Anda.
2. Masuk ke akun Anda yang sudah terdaftar.
3. Masuk ke menu profil.
4. Pilih Status Vaksinasi & Hasil Tes Covid-19.
5. Dalam menu tersebut, nantinya akan muncul status vaksinasi booster.
6. Lalu cek tiket vaksin dengan membuka menu Riwayat dan Tiket Vaksin.