Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

4 Faktor yang Membentuk Interaksi Sosial Menurut Soekanto & Sulistyowati

Rachel Anastasia - Minggu, 21 Agustus 2022 | 16:02
4 faktor yang membentuk interaksi sosial, materi kurikulum merdeka buku IPS kelas X
Freepik

4 faktor yang membentuk interaksi sosial, materi kurikulum merdeka buku IPS kelas X

GridHITS.id - Inilah 4 faktor yang membentuk interaksi sosial menurut Soekanto dan Sulistyowati (2017: 58-58) di buku kurikulum merdeka.

4 faktor yang membentuk interaksi sosial ini rupanya jadi materi dalam buku IPS kelas X kurikulum merdeka.

Sehingga tak heran jika 4 faktor yang membentuk interaksi sosial ini dijadikan pertanyaan dalam aktivitas.

Seperti diketahui, sebagai makhluk hidup tentu manusia berinteraksi setiap harinya.

Baik dengan keluarga ataupun orang yang yang tak sengaja bertemu di jalan.

Untuk kita yang bekerja juga tentu akan berinteraksi dengan rekan di kantor.

Bagi yang masih sekolah tentu akan berinteraksi dengan teman di kelas.

Maka dari itu kita tidak akan pernah luput dari yang namanya interaksi sosial.

Melalui interaksi sosial juga kita bisa mendapatkan informasi atau bahkan memberikan informasi.

Apa yang kita ucapkan dan gerak-gerik tubuh kita tentu bisa memberikan informasi pada lawan bicara.

Nah ternyata ada empat faktor yang membentuk interaksi sosial yaitu imitasi, sugesti, identifikasi, dan simpati. Apa saja penjabarannya?

Baca Juga: 4 Tipe Tindakan Sosial Menurut Max Weber, Materi Buku IPS Kelas X Kurikulum Merdeka

Source :SIBI Kurikulum Merdeka

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x