Follow Us

Menpan-RB Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia Pasca Menderita Infeksi Paru, Simak 10 Tanda Penyakitnya yang Sering Tak Disadari, Salah Satunya Demam!

Devita Savitri - Jumat, 01 Juli 2022 | 13:16
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo
Humas Kementerian PANRB

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo

GridHITS.id - Kabar duka datang dari dunia politik Tanah Air dengan kehilangan sosok hebatnya.

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Tjahjo Kumolo dikabarkan meninggal dunia.

Ia dikabarkan menghembuskan nafas terakhirnya Jumat (1/7/2022) pukul 11.00 WIB setelah menjalani perawatan beberapa hari di rumah sakit.

Sebelumnya, mantan Menteri Dalam Negeri ini sempat di rawat di rumah sakit 20 Juni 2022 lalu.

Melansir Tribunnews.com, Rini Widyantini Sekretaris Kemenpan-RB menejelaskan bila Tjahjo Kumolo tidak mengalami koma.

Kesehatan sang menteri juga sempat membaik meski sebelumnya disebutkan dalam kondisi kritis.

Dilansir dari berbagai sumber, Tajaho Kumolo ternyata mengalami berbagai penyakit hingga berakhir komplikasi.

Salah satunya adalah penyakit infeksi paru-paru yang membuat kondisinya menjadi parah dan berbahaya.

Lalu sebenarnya apa itu penyakit infeksi paru-paru? Berikut penjelasannya dilansir via Kompas.com.

Baca Juga: Innalillahi Wainna Ilaihi Rojiun, Artis Cantik dan Sahabat Dekat Bintang Sinetron Si Doel Anak Sekolahan Bagikan Kabar Duka, Nenny Triana : 'Telah Berpulang ke Rahmatullah'

Infeksi paru-paru adalah kondisi di mana mikroorganisme penyebab penyakit menyebabkan kerusakan dan peradangan di saluran udara atau jaringan paru-paru.

Melansir Verywell Health, infeksi paru-paru dapat disebabkan oleh virus, bakteri, jamur, maupun parasit.

Source : Kompas.com, Tribunnews.com

Editor : Hits

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular