"Senang lihatnya bisa kumpul," komentar lainnya.
Sebelumnya dalam sebuah kesempatan Sarita Abdul Mukti menceritakan dirinya bertemu Faisal Harris yang menjenguk anak mereka, Shafa Harris, yang sedang sakit.
"Shafa sakit, kita lagi nggak ngomongin antara Harris dan saya, terus dia mencari tahu di mana Shafa, sakitnya di mana."
"Terus dia tahu ada di salah satu Rumah Sakit, beliau datang, terus seperti biasa kita mau makan aku telepon kantin,
"Makanan datang aku bilang, 'kamu jangan makan sama Shafa, sama aku saja kita parohan," ungkap Sarita Abdul Mukti.
Melalui penuturan Sarita Abdul Mukti tersebut, hubungannya dengan Faisal Harris sudah sangat membaik dibandingkan sebelumnya.
Artikel ini telah tayang di Sosok.ID berjudul"Faisal Harris Lebaran Bareng Sarita Abdul Mukti dan Anak-anak Mereka, Shafa Harris Semringah Unggah Momen Harmonis"