Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Padahal Dulu Sakit Sampai Tak Bisa Beraktivitas Normal, Ferry Irawan Kini Sebut Dirinya Sudah Sembuh hingga Tak Perlu Obat Lagi karena Bertemu dengan Venna Melinda, Mulut Manis Terbukti?

Rachel Anastasia - Jumat, 06 Mei 2022 | 22:00
Ferry Irawan dan Venna Melinda
Instagram/@vennamelindareal

Ferry Irawan dan Venna Melinda

GridHITS.id - Ferry Irawan akui penyakitnya sembuh saat dirinya bertemu dengan Venna Melinda.

Ya, pasangan yang belum lama menikah ini tak jarang menunjukkan kemesraan di depan publik.

Keduanya memang bertemu di usia yang sudah tak muda lagi.

Ibu dari Verrell Bramasta itu akan segera menginjak usia ke 50 tahun.

Setelah sembilan tahun lamanya sendiri, kini ia sudah menemukan pendamping yang cocok.

Ferry Irawan pun yang belum lama bercerai dari mantan istrinya kini sudah bahagia.

Sang aktor yang sempat sakit keras di masa lalu pun memberikan kesaksiannya.

Ia bak memuji sang istri yang kini menjadi pelabuhan terakhir di hidupnya.

Ferry Irawan menjelaskan bagaimana kondisinya sebelum dan sesudah bertemu Venna Melinda.

Baca Juga: Gonjang-ganjing Pernikahannya Sampai Disebut-sebut Utang dengan WO, Kini Ferry Irawan Tak Menyangka Diperlakukan Seperti Ini dengan Venna Melinda, Tak Beda dengan Masa Lalu?

Momen ini terekam dalam video bertajuk "PASCA NIKAHI VENNA MELINDA, FERRY IRAWAN AKUI PENYAKITNYA KINI SEMBUH" yang tayang di kanal YouTube Seleb Oncam News.

Source : Youtube

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x