Follow Us

Kini Berjuang Melawan Penyakit Mematikan hingga Vakum dari Dunia Musik, Ari Lasso Sempat Rela Jualan Siomay 5 Ribuan Demi Menyambung Hidup: 'Tolong Promosiin'

Hanifa Qurrota A'yun - Rabu, 20 April 2022 | 08:00
Ari Lasso
(Instagram.com/ari_lasso)

Ari Lasso

GridHITS.id - Siapa yang tak kenal sosok Ari Lasso?

Suara emas nan khas nya memiliki tempat tersendiri di hati penikmat musik Indonesia.

Ari Lasso juga dahulu pernah menjadi vokalis band termahal Indonesia Dewa 19.

Namun kini Ari Lasso tengah berjuang melawan penyakit Tumor Limpa yang membuatnya vakum sejenak di industri hiburan.

Penampilan pria asal Surabaya itu pun berubah drastis.

Rambut gondrongnya berubah menjadi botak akibat kemoterapi yang ia jalani.

Beberapa waktu lalu tak ada angin tak ada hujan, Ari Lasso mengaku ia mulai berjualan siomay di masa pandemi.

Apa yang sebenarnya terjadi?

Hal itu ia ungkapkan konten YouTube berjudul "Akhirnya Ketemu!!! Mengapa Maia Sangat Takut Kolab Sama Ari Lasso??!!" pada Jumat (31/7/2020).

Baca Juga: Pernah Bertengkar hingga Berujung Adu Makian, Anang Hermansyah Bongkar Sikap Ahmad Dhani Selama Ini: Miskin dan Brengseknya Ahmad Dhani Aku Tahu

Mulanya Ari membawakan siomay jualannya pada Maia Estianty.

Source : GridHits.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular