Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

'Saya Juga Sempat Teriak', Viral Fenomena Langka Hujan Turun Deras hanya Mengguyur Satu Mobil Saja, Begini Kata Saksi Mata

Ela Aprilia Putriningtyas - Kamis, 04 November 2021 | 13:05
Unggahan Uryan Riana hujan di atas satu mobil
TikTok/uryanriana

Unggahan Uryan Riana hujan di atas satu mobil

GridHITS.id - Belum ini publik dikejutkan dengan video viral fenomena langka yang dibagikan oleh Uryan Riana, Ketua Fraksi PKS DPRD Kabupaten Bekasi.

Melihat dengan mata kepala sendiri Uryan Riana bahkan sampai dibuat takjub.

Bahkan Uryan masih dibuat tak percaya dengan apa yang sempat ia lihat.

Kejadian alam yang unik ini sempat ia abadikan dan ramai dibagikan hingga memicu beragam reaksi.

Unggahan Uryan tersebut lantas ramai menjadi perhatian publik.

Fenomena langka tersebut terjadi di halaman parkir hotel di kawasan Jababeka, Cikarang, Kabupaten Bekasi.

Jelas terekam pada video jika sebuah mobil berwarna hitam diguyur hujan sangat deras.

Kejadian tersebut tepatnya terjadi Minggu (31/10/2021) sekira pukul 12.00 WIB.

Baca Juga: Fenomena Bulan Oktober yang Kali Ini akan Terjadi adalah Hujan Meteor Leonis Minorid, Catat Waktunya!

Peristiwa tersebut disaksikan oleh Uryan saat dirinya berniat menuju mobil di tengah aktivitasnya menghadiri sebuah acara.

Sempat tak percaya dengan apa yang ia saksikan, Uryan berfikir jika ada yang sengaja menyemprot mobil hitam itu.

Source : tribunnewsmaker

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x