GridHITS.id - Benarkah jahe bisa menghambat kehamilan?
Memiliki keturunan tentu impian semua pasangan usai menikah.
Namun tak sedikit yang ingin menundanya terlebih dahulu.
Banyak sekali alasan di balik menunda memiliki keturunan setelah menikah.
Mulai dari tuntutan pekerjaan, masalah ekonomi, dan lain-lain.Tak sedikit yang melakukan program Keluarga Berencana (KB) untuk menunda kehamilan.
Tetapi biasanya pil KB memiliki beberapa efek samping seperti flek hitam, kulit kusam, kenaikan berat badan, dan lain sebagainya.Jangan khawatir, sebenarnya penundaan kehamilan bisa dilakukan dengan bahan-bahan alami lho!Bahan-bahan alami ini mudah ditemukan dalam kehidupan sehari-hari sehingga Anda tak perlu kesusahan mendapatkannya.Apa saja?
Baca Juga: Pantas Bikin Ketagihan, Khasiat Jahe Merah Rupanya Sebagus Ini
1. Akar jaheJahe adalah herbal sering dijumpai di rumah.
Jahe biasanya digunakan sebagai pereda batuk dan menghangatkan tubuh.Sementara, akar jahe dapat membantu mencegah kehamilan yang tidak diinginkan.
Akar jahe memiliki sifat emmenagogue yang mencegah kehamilan dan mempersiapkan tubuh untuk menstruasi agar menstruasi normal dan teratur.Rebus satu cangkir air dan masukkan parutan jahe ke dalam air.Rebus selama beberapa menit, dan biarkan selama lima menit lalu saring airnya ke dalam gelas atau cangkir.Minum dua cangkir teh jahe setiap hari untuk mencegah kehamilan.
Ini juga dapat meningkatkan sistem pencernaan dan meningkatkan metabolisme.