Bisa membuatkan rumah untuk orangtua, Indah terang terangan mengaku bangga pada dirinya sendiri.
"Dan sangat bangga pada diriku sendiri haha, karena dengan kerja keras luar biasa seorang diri dan hasil ini untuk orangtua dan keluarga," terang Indah.
Indah Permatasari lantas menyimpulkan agar jika memiliki mimpi tidak nanggung juga diselingi dengan doa.